Dinas Pariwisata BM Targetkan 10 Program Di Tahun 2022, ini dia agendanya

Redelong – Kepala Dinas Parawisata Bener Meriah Irmansyah, S. STP, M SP pada saat menggelar konfrensi Pers di Cafe Rembele,  menyatakan untuk tahun ini (2022) pihaknya mengagendakan 10 kegiatan untuk menujang parawisata  di Bener Meriah. Selasa (22/2/22)
Kesepuluh agenda tersebut adalah  Bener Meriah Bike Adventure, Coffee Trail, Mancibg Mania,  Ofroad Adventure, Trail Adventure, Exspedisi Burni Telong, Elephant Refting Festival, Enpluencer Netizen Pamtrip, Kenduri Kopi Gayo Serumpun, Lut Atas Eco Camp, 
” Semua kegiatan ini  perlu dan butuh dukungan semua pihak termasuk dari kawan – kawan media, LSM maupun OKP lain yang ada di Bener Meriah,  kata Irmansyah. 
Dikatakan, Magnet Bener Meriah selain Kopi dan Burni Telong dan lain sebagainya, Air Panas menjadi tawaran yang paling menarik bagi wisatawan lokal dan manca negara. Oleh karenanya perlu master plant khusus terhadap program ini, terangnya. (*) 

Related posts

Beri Perhatian 2 Korban Penyiraman Air Baterai, Sekdako Kunjungi RSUCM

Sprit Maulid Nabi Muhammad SAW, PLN UP3 Lhokseumawe Berbagi Kebahagian di HLN ke 79

Pj Gubernur Safrizal Dampingi Presiden Jokowi Resmikan 25 Ruas Jalan dan Jembatan di Aceh bernilai Miliaran